Rabu, 17 April 2013

Awang-Awang

Awang Awang seperti sesuatu yang tanpa batas sejauh mata memandang dan sejauh hati merasakan. Judul ini dipilih sebagai lagu Iwan Fals yang sarat dengan muatan pesan yang bagus. Seperti pesan jika omongan tidak lagi ada yang mau mendengarkan, lebih baik diam saja. Jika tindakan tidak mendapat respon baik, jangan berputus asa, introspeksi, perbaiki kekurangan dan terus berjuang. 
Setidaknya lagu ini liriknya memberi semangat kepada kita untuk terus berbuat baik apapun yang terjadi. Setidaknya lirik lagu ini memaksa kita untuk menyampaikan kebenaran meskipun tidak ada yang peduli.. sudahkah kita melakukan itu..?




Awang-Awang
Iwan Fals & Sawung Jabo (Album Orang Gila 1994)


Jika kata tak lagi bermakna
Lebih baik diam saja
Jika langkah tak lagi bermata
Langkah buta terjang saja

Melayang terbang melayang
Melayang di awang-awang
Melayang terbang melayang
Di atas samudera terbentang

Berlari aku berlari
Menembus hari
Berlari aku berlari
Menembus hari

Bagaimana bisa berhenti ?
Sedang kita belum melangkah
Bagaimana bisa kembali ?
Sedang kita tak tahu sampai dimana

Berlari aku berlari
Menembus hari
Berlari aku berlari
Menembus hari

Bagaimana bisa mengerti ?
Sedang kita belum berpikir
Bagaimana bisa dianggap diam ?
Sedang kita belum bicara

Melayang terbang melayang
Melayang melayang
Melayang melayang

Bagaimana bisa mengerti ?
Sedang kita belum berpikir
Bagaimana bisa dianggap diam ?
Sedang kita belum bicara

Melayang terbang melayang
Melayang di awang-awang
Melayang terbang melayang
Di atas samudera terbentang

0 komentar:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

Arsip Blog

Entri Terfals

Like

 

Kalender

Total Pengunjung

follow Me

Followers

 

Footer

Oi Pagar Alam